Pusaka Apresiasi Kesuksesan Polri-TNI Mengawal Kunjungan Paus Fransiskus

“Saya melihat level pengamanan yang dilakukan Kapolri dan Panglima TNI dalam kunjungan Paus Fransiskus bahkan sudah selevel dengan protokol VVIP pada event G-20 Summit di Bali tahun 2022,” kata alumnus Turkish National Police Academy tersebut.
Agenda Misa Agung di Gelora Bung Karno Senayan yang menjadi agenda puncak Paus Fransiskus di Jakarta juga berjalan dengan aman dan tertib.
Pergerakan puluhan ribu massa umat Katolik yang masuk dan keluar dari kompleks GBK dapat diamankan dan arus lalu lintas di sekitaran Senayan berjalan lancar.
“Keberhasilan ini meningkatkan kepercayaan dunia terhadap jaminan keamanan di Indonesia. Kunjungan kenegaraan tamu agung seperti Paus Fransiskus menjadi sorotan dunia internasional dan Indonesia mampu menjawabnya dengan sangat baik,” pungkas Wibisono.(fri/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Direktur Pusaka Adhe Nuansa Wibisono mengapresiasi Polri dan TNI dalam mengamankan kunjungan Paus Fransiskus selama kunjungannya ke Jakarta.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
- 5 Berita Terpopuler: Dokter Terawan Buka-Bukaan, Gaji PPPK Sudah Disiapkan, Segera Cek Lokasi ATM Deh!
- Arus Mudik Lebaran Lancar, Anggota DPR Apresiasi Kerja Keras Korlantas Polri
- Muncul Gerakan Kontra UU TNI, Nama Presiden Prabowo Disorot Warganet
- Gelar Perkara Kasus Pembunuhan Juwita Dilakukan Tertutup, Ada Apa?
- Buntut Dugaan Pembunuhan Jurnalis di Kalsel, Legislator Minta Evaluasi Pembinaan TNI
- Ada Pihak Ingin Presiden Prabowo Dihabisi Setelah UU TNI Direvisi