Pusat Investasi Pemerintah Bangkitkan Usaha Ultra Mikro lewat Ekosistem UMi
Selasa, 14 Desember 2021 – 17:44 WIB

PIP mendukung UMKM untuk bangkit dalam program ekosistem UMi. Foto: Riicardo/JPNN.com
"Hingga akhir November 2021, Pusat Investasi Pemerintah telah menyalurkan Rp 17,89 triliun pinjaman ultra mikro (UMi) kepada lebih dari 5,3 juta orang debitur," ungkap Ririn.
Adapun sebaran pinjaman terbanyak berada di pulau Jawa dengan jumlah Rp 12,57 triliun dan 3,7 juta debitur, diikuti Sumatera, Bali- Nusa Tenggara dan Sulawesi masing-masing dengan jumlah pinjaman sebesar Rp 3,15 triliun, Rp 764 miliar dan Rp 760 miliar.
Yusuf mengatakan untuk tahun depan, PIP menargetkan dapat menyalurkan pinjaman sebesar Rp 7,2 triliun dan debitur sebanyak 2 juta orang. (mcr10/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Pusat Investasi Pemerintah (PIP) menilai peran UMKM termasuk usaha ultra mikro mencapai 64,2 juta dengan kontribusi sebesar 61,07 persen.
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
BERITA TERKAIT
- PKSS Perkenalkan Contact Center 1500399 untuk Tingkatkan Kualitas Layanan Bisnis
- Setiawan Ichlas Disambut Hangat saat Mudik ke Palembang, Lihat Ada Pak Gubernur
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Dapat Sambutan Positif, Ramadan Rhapsody 2025 Raup Omzet Fantastis
- Digitalisasi Transaksi Dorong UMKM Pontianak Bersaing di Kancah Nasional