Puslabfor Meleduk, Ahli Kimia Polri Terbakar
Jumat, 04 Februari 2011 – 18:12 WIB
Yang jelas, tambah Budiono, hasil pemeriksaan sementara menyebut tidak ada kesalahan prosedur dalam uji kimia yang menimbulkan ledakan itu. Menurutnya proses pengujian itu sudah sesuai protap.
''Tabungnya pemanas logam berisi minyak tanah. Penyebabnya ada tekanan yang lebih tinggi dari tabung itu. Masih penyelidikan dan bukti berupa serpihan logam yang diperiksa itu logam barang bukti kejahatan, tapi kasusnya kita tidak boleh kasih tahu,'' imbuhnya.(zul/jpnn)
JAKARTA--Sebuah ledakan disertai sambaran api keluar dari sebuah ruangan di lantai tiga gedung Pusat Laboratorium Forensik (Puslabfor) Mabes Polri,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Menteri Lingkungan Hidup Minta TPA Setop Pakai Sistem Open Dumping
- Koalisi BEM Banten Serukan Tolak Upaya Said Didu Mengadu Domba terkait PIK 2
- Teruntuk Jenderal Listyo Sigit, Anda Dicap Terlibat Merusak Demokrasi di Indonesia
- Kasus Korupsi di Kemenhub, KPK Menahan 3 Ketua Pokja Proyek DJKA
- Parcok Cawe-Cawe di Pilkada, Deddy PDIP Serukan Copot Jenderal Listyo
- KSAD Jenderal Maruli: Lulusan Seskoad Harus Mampu Mengemban Tugas Masa Depan