Putin jadi Presiden Rusia Lagi
Kembali Tukar Peran, Medvedev Jadi PM
Minggu, 25 September 2011 – 07:47 WIB

Putin jadi Presiden Rusia Lagi
"Sebenarnya, kesepakatan tentang apa yang akan kami lakukan, apa yang tengah kami lakukan, sudah dicapai beberapa tahun lalu," papar Putin.
Dua tokoh utama Rusia itu sebenarnya berlatar belakang kontras. Sebelum terjun ke politik, Putin adalah mantan agen KGB. Adapun Medvedev merupakan akademisi dan pernah menjadi dosen tamu di Universitas St Petersburg.
Pertemanan mereka bermula ketika Medvedev menjadi anggota tim sukses Wali Kota St Petersburg, Anatoly Sochak. Pada 1999, Putin merekrut pria yang kini berusia 46 tahun tersebut sebagai kepala staf kepresidenan.
Perbedaan latar belakang itulah yang membuat gaya kepemimpinan mereka berbeda. Kalau Putin dikenal dingin dan kaku, Medvedev jauh lebih terbuka dan moderat.
MOSKOW - Pemilihan presiden Rusia memang baru akan dihelat Maret mendatang. Tetapi, pemenangnya sudah bisa ditebak sejak kemarin, yakni Vladimir
BERITA TERKAIT
- Menlu China Tolak Usulan Trump soal Gaza
- Travel Rule Global Summit VerifyVASP Digelar di Bangkok
- 4 WNI Jadi Korban Kebijakan Donald Trump, Ada yang Dideportasi
- Donald Trump Berkuasa, Amerika & Hamas Berdialog Langsung Tanpa Perantara
- HNW Dukung Usulan Erdogan Soal Hak Veto di DK PBB untuk Negara Mayoritas Muslim
- Volodymyr Zelenskyy Menyesali Pertengkaran dengan Donald Trump