Putra dari Dua Prajurit KRI Nanggala-402 Berhasil Jadi Taruna AAL
Jumat, 29 Oktober 2021 – 18:50 WIB
Sementara itu, Fakhrul Ruci Rahmatullah Arsyad yang tergabung dalam Pleton 2 Kompi A Batalyon Taruna 1 tersebut lahir di Surabaya 3 Juli 2000 adalah putra dari pasangan Kapten Laut (T/Anumerta) Anang Sutrianto dan Kasmaya.
Baca Juga:
Fakhrul Ruci adalah anak pertama dari dua bersaudara yang merupakan lulusan SMA Hang Tuah 1 Surabaya.
“Saya berharap Fakhrul menjadi prajurit dan pemimpin yang tangguh dan berjasa mengabdikan dirinya untuk negara, nusa dan bangsa yang menjalani tugasnya dengan penuh amanah penerus ayahnya dengan penuh tabah sampai akhir,” kata Ibu Kasmaya.(fri/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Putra dari dua prajurit KRI Nanggala-402 bernama Sheeva Naufal Zidane dan Fakhrul Ruci berhasil menjadi Taruna Akademi Angkatan Laut (AAL).
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Tanpa Kekuatan Terbaik, TNI AL Bikin Kejutan Masuk Final Livoli Divisi Utama 2024
- TNI AL Gelar Bakti Sosial untuk Korban Terdampak Erupsi Gunung Lebotobi Laki-laki di Flores Timur
- Memperkuat Kemampuan Tempur, Kopaska Latihan Peperangan Laut Khusus
- TNI AL dan SAR Gabungan Terus Mengevakuasi Warga Terdampak Letusan Gunung Lewotobi Laki-laki
- Menjelang HUT Ke-62, Korps Wanita TNI AL Beranjangsana di Wilayah Jakarta
- Perkuat Hubungan Bilateral, KSAL Terima Kunjungan Panglima Angkatan Laut Kanada