Putra Jackie Chan Akui Sudah 8 Tahun Konsumsi Ganja
Rabu, 20 Agustus 2014 – 15:12 WIB
Jaycee Chan, Putra Jackie Chan Akui Sudah 8 Tahun Konsumsi Ganja. Getty Images
jpnn.com - Aktor sekaligus putra legenda kung fu Jackie Chan, Jaycee Chan mengaku telah mengkonsumsi ganja sejak delapan tahun trakhir.
Pengakuannya kepada media di Beijing itu dilakukan setelah ditangkap karena kedapatan memiliki ganja dan dan positf mengkonsumsi barang terlarang itu.
Ia ditangkap bersama dengan seorang aktor Taiwan Kai Ko Kamis pekan lalu. Namun penangkapannya baru dikonfirmasi pihak kepolisian Beijing pada awal pekan ini.
Baca Juga:
Pihak kepolisian juga merilis video yang menunjukkan bahwa Chan digiring keluar dari rumahnya dan kedapatan memiliki ganja.
Asia One mengabarkan, sang ayah, Jackie Chan telah datang ke Beijing awal pekan ini dan mengunjungi anaknya kemarin malam. (mel/rmo/jpnn)
Aktor sekaligus putra legenda kung fu Jackie Chan, Jaycee Chan mengaku telah mengkonsumsi ganja sejak delapan tahun trakhir. Pengakuannya kepada
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Teruntuk Ray Sahetapy, Slamet Rahardjo: Kamu Orang Baik
- Film Qodrat 2 Raih 500 Ribu Penonton Dalam 4 Hari, Vino G. Bastian Ucap Syukur
- Lucien Sunmoon Rilis Castaway, Lagu Cinta Tidak Bersambut
- Anak Ungkap Kasih Sayang Ray Sahetapy kepada Cucu
- Pengakuan Verrell Bramasta Soal Kabar Kedekatan dengan Fuji
- Miley Cyrus Suguhkan End of the World Sebelum Album Baru