Putra Perjuangan Bandung Juara Umum Beregu TdS
Senin, 11 Juni 2012 – 04:24 WIB

Pebalap Pemuda Perjuangan Bandung bersama Australian National Team dan Azad University Cross Team. Foto: Zulfasli/JPNN
Sedangkan untuk General Classification kategori Best Indonesia Rider yang memperebut Red and White Jersey pada TdS 2012 ini diraih oleh pebalap Dadi Suryadi, disusul tempat kedua oleh Tonton Susanto dan posisi ketiga diambil Chelly Aristya. Ketiga pebalap tersebut di atas berasal dari Pemuda Perjuangan Bandung.
Baca Juga:
TdS 2012 secara resmi telah ditutup oleh Menteri Negara Pemuda dan Olahraga Andi Malaranggeng. Dalam sambutannya Mennegpora menegaskan bahwa TdS sudah menjadi ikon balap sepeda Indonesia yang berlangsung di Sumatera Barat.
"Tour de Singkarak sudah menjadi ikon balap sepeda nasional yang diikuti oleh banyak negara dan resmi terdaftar di International Cicling Union (ICU)," kata Andi Mallarangeng.
Dari ikon ini, lanjuntnya, kita sangat berharap lima tahun ke depan Sumatera Barat akan melahirkan pebalap yang disegani dan berprestasi di tingkat dunia. (fas/jpnn)
PADANG - Team balap sepeda Putra Perjuangan Bandung, Minggu (10/6) akhirnya keluar sebagai Juara Umum balap sepeda Tour de Singkarak (TdS) 2012 untuk
BERITA TERKAIT
- Debut Manis HydroPlus Strikers & MilkLife Shakers Raih Runner-up di JSSL Singapore 7’s 2025
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks