Putri Candrawathi Akan Diperiksa Menggunakan Uji Kebohongan
Selasa, 06 September 2022 – 11:39 WIB
Uji kebohongan ini dijadwalkan sejak Senin (5/9), Selasa (6/8), dan Rabu besok (7/9). Per hari dijadwalkan dua orang yang diperiksa.
Hari Senin (5/9) yang dilakukan uji kebohongan ialah Bripka Ricky Rizal dan Kuat Maruf. Kemudian hari ini Putri Candrawathi dan saksi Susi.
Untuk pemeriksaan hari Rabu dijadwalkan Irjen Ferdy Sambo.
"Rencananya seperti itu," kata mantan Wadittipidum Bareskrim Polri itu.
Andi menjelaskan uji kebohongan dilakukan dalam rangka menguji tingkat kejujuran tersangka dalam memberikan keterangan.
Pemeriksaan ini, kata dia, diperlukan untuk melengkapi berkas dan bukti petunjuk.
"Untuk kelengkapan berkas dan bukti petunjuk," ujar Andi. (antara/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Bareskrim Polri akan memeriksa Putri Candrawathi menggunakan uji kebohongan atau poligraf pada hari ini.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Bang Edi Apresiasi Bareskrim Bongkar Parbrik Narkoba Beromzet Rp 1,5 Triliun
- Bareskrim Ciduk Honorer yang Jadi Pengelola Situs Penyebar Video Porno Anak
- Dittipidsiber Bareskrim Polri Sita Aset Miliaran Rupiah Terkait Judol
- BNSP Terima Anugerah Pendorong Sertifikasi Kompetensi dari Bareskrim Polri
- Bareskrim Kembali Sita Aset Senilai Rp 13,8 Miliar di Kasus Judi Online
- Bareskrim Tetapkan Eks Notaris Wahyudi Suyanto Tersangka Penipuan & Penggelapan