Putri Tentara Ini Gagal Jadi Putri Indonesia, Sukses jadi Miss Grand International
Kamis, 27 Oktober 2016 – 10:12 WIB

Ariska Putri Pertiwi, Miss Grand International. Foto: istimewa
Setelah itu, dia dijadwalkan berkunjung ke Vietnam sebagai tuan rumah MGI 2017.
Setelah Ika, Indonesia masih punya satu harapan lagi untuk merebut kemenangan di ajang kecantikan bergengsi.
Felicia Hwang, Puteri Indonesia Lingkungan 2016, akan berlaga di malam puncak Miss International 2016 di Tokyo Dome City Hall, Tokyo, Jepang.
Acara akan berlangsung sore ini pukul 15.00 waktu setempat atau sekitar pukul 13.00 WIB. (and/len/c5/ayi/flo/jpnn)
LAS VEGAS - Puluhan tahun Indonesia rajin mengirimkan wakil ke berbagai kontes kecantikan internasional. Akhirnya gelar menjadi pemenang bisa dibawa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza
- Gempa Bumi M 5,8 Mengguncang Filipina Rabu Pagi
- Bertemu Presiden Prabowo, Wakil Perdana Menteri Rusia Minta Dipermudah Hal Ini
- Indonesia dan Yordania Menyepakati 4 Perjanjian, Pendidikan Hingga Pertanian
- Ceritakan Persahabatan Puluhan Tahun dengan Prabowo, Raja Yordania: Tak Terlupakan