Puyol Out, Monreal Dipanggil Matador
Kamis, 02 September 2010 – 06:51 WIB

JAGO - Tim Spanyol ketika bergembira merayakan trofi PD 2010 yang baru saja mereka raih di final, di Afsel, Juli lalu. Foto: FIFA.com.
Di sisi lain, harapan pelatih Liverpool Roy Hodgson agar Fernando Torres dicoret dari skuad sepertinya tidak akan terkabul. Hingga saat ini, Del Bosque tidak mengeluarkan pernyataan apa pun terkait striker berusia 27 tahun tersebut. Seperti diberitakan, Hodgson ingin Torres tidak dipanggil dalam laga kualifikasi lantaran baru sembuh dari cedera lutut. (na/ito/jpnn)
MADRID - Spanyol mendapat kabar buruk jelang laga pembuka kualifikasi Euro 2012 melawan Liechtenstein, Jumat besok (3/9). Pelatih Vicente del Bosque
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- NBA Playoffs: Thunder Mencukur Grizzlies dengan Rekor Gila!
- Final Four Proliga 2025: Hanya LavAni yang Belum Ternoda
- Arema Lakoni 2 Partai Kandang di Bali, Bukan Hanya Melawan Persebaya
- 2 Kartu Merah, Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
- Cek Klasemen Final Four Proliga 2025: Jakarta LavAni Belum Terkalahkan
- Heri TMJ Juara Batulicin Open 2025, Raih Hadiah Biliar Terbesar di Indonesia