Qlola by BRI Terima Penghargaan dari Euromoney untuk Jawab Kebutuhan Nasabah
Sabtu, 24 Februari 2024 – 07:05 WIB
Qlola by BRI dapat diintegrasikan dengan aplikasi bisnis perusahaan yang sudah ada untuk menyederhanakan kegiatan operasional.
Dengan menggunakan Qlola by BRI, nasabah dapat mengakses layanan keuangan yang dapat mendukung aktivitas dan transaksi bisnis dengan mudah dan praktis.
Adapun fitur-fitur unggulan dalam Qlola by BRI yang akan diperoleh nasabah antara lain:
- Financial Dashboard
- Cash and Trade
- Supply Chain Management
- Foreign Exchange
- Investment Service
- Facility Limit
Qlola by BRI adalah solusi tepat bagi nasabah wholesale yang memerlukan platform pengelolaan keuangan bisnis serba bisa.
Euromoney Cash Management Survey 2023 Qlola by BRI menyematkan penghargaan untuk kategori Cash Management Best Service & Cash Management Market Leader.
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai Tinjau Perusahaan Penerima Izin Kawasan Berikat di Probolinggo, Ini Tujuannya
- ICEBM Untar 2024 jadi Sarana Percepatan Pencapaian SDGs untuk Semua Sektor
- Peredaran Rokok Ilegal Meroket, Pemerintah Harus Segera Bertindak
- Wamenaker Immanuel Ebenezer Ingin Negara Selalu Hadir Memajukan Industri Musik
- Makin Mudah Bangun Loyalitas Pelanggan dengan OCA
- Fokus Berkelanjutan, LPKR Libatkan Lini Bisnis Kelola Sampah dan Limbah