Rabies Masih Mengganas
Selasa, 06 Juli 2010 – 12:56 WIB

Rabies Masih Mengganas
Saat di RS, korban tidak mendapatkan VAR lantaran stoknya habis. Ronti pun hanya mendapatkan cairan infus. Beberapa jam kemudian, Ronti dirujuk ke RS Sanglah. Dari hasil diagnosa di RS Sanglah, Ronti diketahui mengidap rabies. Sayangnya, berselang tiga jam kemudian, Ronti menghembuskan nafas terakhir.
Baca Juga:
Di bagian lain, kasus gigitan anjing di Karangasem masih cukup tinggi. Kendati upaya eliminasi yang dilakukan Dinas Peternakan, Perikanan, dan Kelautan (Disnakanlut) setempat mencapai 43.325 ekor anjing. Buktinya, masih banyak warga yang terkena gigitan anjing pulang tanpa mendapatkan VAR setelah datang ke RS Karangasem. Apalagi dalam beberapa hari belakang ini, saat stok VAR benar-benar kosong.
Sementara Sekretaris Tim Penanggulangan Rabies RS Sanglah dr Ken Wirasandhi MARS, kepada wartawan kemarin (5/7) tidak menyangkal tewasnya Ronti karena rabies. Secara klinis, kata dia, korban memang positif terjangkit virus rabies. Itu terlihat pada gejala umum yang ditampakan korban yang terkena rabies. Misalnya, beberapa saat sebelum menghembuskan nafas terakhir korban terlihat gelisah, takut air (hidrophobi), takut cahaya (fotophobi).
"Pada awal dia masuk kemarin memang sudah tahu rabies. Parahnya dia sama sekali tidak pernah mendapat penangan medis apa pun," aku dokter Ken.
DENPASAR - Virus mematikan Si Gukguk kian tak bisa dibendung lagi. Puluhan nyawa belum cukup selama ini. Tumbal tambahan masih diminta lagi. Dalam
BERITA TERKAIT
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Tabung Gas Meledak di Cilincing, 3 Warga Terluka
- Gunung Marapi Erupsi Lagi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 1.000 Meter
- Suami Istri Ditemukan Tewas di Saluran Irigasi, Polisi Beberkan Fakta