Rachel Amanda Tak Sempat Bikin Kue Lebaran
Kamis, 23 Agustus 2012 – 11:12 WIB
JAKARTA -- Selain sibuk syuting sinetron, Rachel Amanda yang duduk di bangku SMA juga harus bergelut dengan tugas-tugas sekolah. Hal tersebut membuat Rachel tidak sempat membuat kue lebaran. Gadis berusia 17 tahun itu menyatakan, dirinya juga tidak terlalu mementingkan baju lebaran. "Hari pertamakan pasti shalat ied, aku langsung ke rumah nenek. Hari kedua ke rumah saudara-saudara," ungkapnya.
"Aku nggak bikin kue, karena liburan lebaran ini aku sibuknya justru ama tugas sekolah," kata Rachel Amanda di Jakarta beberapa waktu lalu.
Baca Juga:
Ia juga mengungkapkan, bahwa hal terpenting pada perayaan hari lebaran adalah kumpul bareng dengan keluarga. "Kita sih pengen kumpul barengnya aja," jelas Rachel.
Baca Juga:
JAKARTA -- Selain sibuk syuting sinetron, Rachel Amanda yang duduk di bangku SMA juga harus bergelut dengan tugas-tugas sekolah. Hal tersebut membuat
BERITA TERKAIT
- Hubungan dengan Vika Kolesnaya, Billy Syahputra: Pastinya Serius
- Ibunda Kecelakaan, Chacha Frederica Memohon Doa
- Perkenalkan Mini Album, Wuss Gelar Tur ke 6 Kota
- Diproduksi 5 Tahun, Film Animasi Jumbo Libatkan 200 Kreator
- Jonathan Frizzy Beri Ririn Dwi Ariyanti Cincin, Benny Simanjuntak: Tidak Lamaran
- Lipsync Challenge Juicy Luicy Heboh, Trending di Medsos