Rachman Batal Duel
Rabu, 08 Oktober 2008 – 11:47 WIB

Rachman Batal Duel
JAKARTA - Keinginan menyaksikan lagi Muhammad Rachman naik ring harus disimpan dulu. Mantan juara dunia kelas terbang mini (47,6 kg) versi IBF tersebut batal menghadapi Rollen del Castillo (Filipina) dalam pertarungan gelar WBO Oriental. Selama Ramadan, memang sudah disepakati tidak ada pertandingan. Nah, saat vakum itulah, Temuzin menyusun partai-partai menarik untuk dilagakan setelah Idul Fitri. Dari program yang sudah disusun itu, sedikitnya sudah ada tiga petinju papan atas yang akan bertarung dalam perebutan gelar internasional.
Itu terjadi bukan karena keduanya kurang siap. Tetapi, acara tempat Rachman maupun Castillo bakal duel, Best Boxing di saluran Trans7, bakal dihentikan. Celakanya, penghentian itu dilakukan secara mendadak. Trans7 baru memberitahukan hal tersebut kepada promotor Temuzin Rambing tiga hari pascalebaran Idul Fitri.
Baca Juga:
"Ini yang membuat kami pusing. Soalnya, pemberitahuan penghentian program Best Boxing itu baru kami terima Jumat, 3 Oktober 2008," kata Temuzin.
Baca Juga:
JAKARTA - Keinginan menyaksikan lagi Muhammad Rachman naik ring harus disimpan dulu. Mantan juara dunia kelas terbang mini (47,6 kg) versi IBF tersebut
BERITA TERKAIT
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri