Rachman Incar Petinju Thailand
Kemungkinan Besar Lawan Wanheng Menayothin
Jumat, 20 Mei 2011 – 07:40 WIB
JAKARTA-Juara dunia tinju kelas terbang mini (47.6 Kg) bersi WBA Muhammad Rachman akhirnya memastikan waktu pertarungan berikutnya. Dia akan menjalanai laga choice pada 23 Juli mendatang di Indonesia. Dia menjelaskan bahwa lawan yang saat ini dibidik Rachman bukanlah petinju yang sangat bagus di WBA. Peringkatnya pun masih di kisaran lima belas besar rangking WBA yang terbaru dan telah dirilis pada Mei ini.
Menurut Manajer Rachman, Erick Purna Irawan, petinju yang akan menjadi lawan Rahman mempertahankan gelarnya untuk kali pertama ini dipastikan berasal dari Thailand. Sayang, dia belum bisa menyebutkan nama tersebut .
Baca Juga:
"Sekarang masih dalam proses pendekatan. Karena itu kami belum bisa menyebutkan. Tunggu beberapa hari lagi saja," kata Erick saat ditemui di kawasan Senayan, Jakarta, kemarin (19/5).
Baca Juga:
JAKARTA-Juara dunia tinju kelas terbang mini (47.6 Kg) bersi WBA Muhammad Rachman akhirnya memastikan waktu pertarungan berikutnya. Dia akan menjalanai
BERITA TERKAIT
- Timnas Indonesia vs Jepang: STY Minta Skuadnya Tampilkan Permainan yang Tak Akan Disesali
- Soal Kans Timnas Indonesia Menang Melawan Jepang, Jay Idzes Jujur Bilang Begini
- Sempat Kalah Lawan Dewa United, Timnas Basket Indonesia Bangkit dengan Gebuk Malaysia
- Shin Tae Yong Berbunga-bunga Menjelang Laga Indonesia vs Jepang, Ini Pemicunya
- Indonesia vs Jepang, Jay Idzes: Kami Punya Kesempatan
- Final Four Livoli Divisi Utama 2024: Tanpa Farhan Halim, Rajawali Pasundan Kalahkan Indomaret Sidoarjo