Racikan Robby Buahkan Hasil
Jumat, 06 Juli 2012 – 08:06 WIB

Racikan Robby Buahkan Hasil
Dengan hasil kemenangan tersebut, pelatih Persib Bandung, Robby Darwis mengaku sangat senang karena anak asuhnya bisa tampil dengan sangat baik.
Baca Juga:
"Ya tentunya, kami sangat mensyukuri kemenangan ini. Anak-anak memanfaatkan kesempatan ini dengan sangat baik," ucapnya usai pertandingan.
Pada laga itu, Pelatih Persib Bandung, Robby Darwis lebih mengandalkan pemain lapis keduanya dan mengistirahatkan tujuh pemain utamanya untuk berlaga tandang selanjutnya menghadapi Sriwijaya FC Palembang (11/7) mendatang.
Tujuh pemain utamanya tersebut yakni Jendry Pitoy, Maman Abdurahman, Tony Sucipto, Muhammad Ilham, Hariono, Miljan Radovic, dan Noh Alam Shah.
SORONG- Untuk pertama kalinya tim Persib Bandung berhasil memenangkan laga tandangnya melawan tim Persiram Raja Ampat yang digelar di Stadion Wombik,
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025