Radiapoh Hasiolan Sinaga Berjanji Sikat Habis Korupsi di Simalungun
Rabu, 21 Oktober 2020 – 15:02 WIB

Ilustrasi - Pilkada 2020. Foto: ANTARA/Naufal Ammar
Kinerja Zonny yang tak kenal waktu melayani masyarakat membuatnya diangkat sebagai Kepala Bidang Dinas Pemuda dan Olahraga, Kepala Bidang Perikanan, Kepala Dinas Sosial, hingga Kepala Dinas Perikanan dan Peternakan Kabupaten Simalungun.
“Beliau (Zonny Waldi) sudah pasti terpercaya dan teruji. Makanya saya jatuh cinta dengan beliau. Saya percaya betul beliau merupakan figur yang tepat untuk memimpin kinerja birokrasi yang melayani dan melindungi kepentingan rakyat,” tutur RHS. (dil/jpnn)
Calon Bupati Simalungun Radiapoh Hasiholan Sinaga berjanji akan selalu berada di garis terdepan pemberantasan korupsi
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Mantan Bupati Lampung Timur Jadi Tersangka Korupsi, Langsung Ditahan
- Baru Menang Tender, Kontraktor Dimintai Rp 500 Juta, Alamak
- IAW Soroti Upaya Pelemahan Kejaksaan di Revisi KUHAP
- Kasus Suap Hakim Rp 60 Miliar, Ada Catatan Ini di Rumah Marcella Santoso
- Ditanya Pemanggilan La Nyalla, KPK: Tunggu Saja
- Ini Respons Bahlil soal Nasib Ridwan Kamil di KPK