Rafa Jamin 'Big Four'
Rabu, 16 Desember 2009 – 15:57 WIB

Rafa Jamin 'Big Four'
LIVERPOOL- Setelah dinyatakan tidak mungkin lagi merebut tahta juara, Manajer Liverpool, Rafael Benitez mengatakan bahwa dirinya menggaransi akan tetap berada di empat besar, hingga akhir musim kompetisi mendatang. Pada hari Minggu lalu, Liverpool kalah 2-1 di tuan rumah ke Arsenal, meskipun mencetak gol pertama. Kekalahan itu merupakan yang keenam dalam musim ini. Sehingga terpaut 5 poin dengan Arsenal dan semakin jauh dari Liga Champions.
Jaminan Rafa -begitu sapaan akrab Rafael Benitez- itu disampaikan setelah tidak mungkin lagi mengejar keperkasaan Chelsea yang bertahta di puncak klasemen Liga Inggris dengan selisih 13 poin. Meskipun begitu, dengan berada di posisi empat besar, Liverpool masih bisa berlaga di ajang Liga Champions Eropa musim depan.
Baca Juga:
"Saya yakin kita bisa melakukannya karena aku tahu kita lebih baik dari tim yang ada lihat di lapangan. Saya bisa menjamin kami akan di posisi empat besar di akhir musim nanti," kata Benitez.
Baca Juga:
LIVERPOOL- Setelah dinyatakan tidak mungkin lagi merebut tahta juara, Manajer Liverpool, Rafael Benitez mengatakan bahwa dirinya menggaransi akan
BERITA TERKAIT
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri