Raffi Ahmad Ingin Jadi Kader Antinarkoba
Senin, 29 April 2013 – 10:21 WIB

Raffi Ahmad Ingin Jadi Kader Antinarkoba
JAKARTA - Sebelum terjerat kasus narkoba, Raffi Ahmad ternyata punya keinginan masuk ke organisasi Gerakan Anti Narkoba Nasional (Gannas). Namun rencana itu tak kesampaian karena Raffi keburu diciduk Badan Narkotika Nasional (BNN).
"Raffi dari dulu sudah ingin menjadi kader Gannas, tapi karena sama-sama sibuk hingga kini rencana itu belum kesampaian," kata kata Ketum Umum Gannas, I Nyoman Adi Feri, SH di Jakarta.
Baca Juga:
Adi Feri mengaku sering menghubungi Raffi. Bahkan sehari sebelum ditangkap BNN, Adi Feri masih sempat menelepon Raffi. "Begitu dia ditangkap saya langsung ke BNN," jelasnya.
Adi juga mendukung langkah BNN yang memberi penangguhan penahanan buat Raffi. Bila hanya merupakan pemakai, maka sebaiknya dikeluarkan dari pantai rehabilitasi.
JAKARTA - Sebelum terjerat kasus narkoba, Raffi Ahmad ternyata punya keinginan masuk ke organisasi Gerakan Anti Narkoba Nasional (Gannas). Namun
BERITA TERKAIT
- Menjelang Tampil di Prambanan Jazz 2025, eaJ Rilis Ruin My Life
- Raih 5 Juta Penonton, Jumbo Masuk Daftar 10 Film Indonesia Terlaris
- 3 Berita Artis Terheboh: Respons Ridwan Kamil, Lisa Menghilang setelah Mengaku Hamil
- Paula Verhoeven Tak Terima Dicap Istri Durhaka, Hotman Paris Beri Saran Begini
- Arya Saloka Gugat Cerai, Amanda Manopo Merespons Begini
- Film Godaan Setan yang Terkutuk Angkat Isu Iman dan Keharmonisan Keluarga