Raffi Ahmad: Nita Thalia Memang Cantik, Aku Suka
Jumat, 05 Februari 2021 – 06:10 WIB

Raffi Ahmad dan Nita Thalia. Foto: YouTube/Trans7 Official
jpnn.com, JAKARTA - Presenter Raffi Ahmad akhirnya dipertemukan dengan penyanyi dangdut Nita Thalia.
Dalam kesempatan tersebut, Raffi Ahmad mengklarifikasi kabar dirinya pernah mendekati dan meminta Nita Thalia jadi istri kedua.
Suami Nagita Slavina itu menegaskan bahwa apa yang disampaikannya pada 2015 silam itu hanya guyonan.
"Itu becandaan," kata Raffi Ahmad dalam tayangan Okay Bos Trans7, Kamis (4/2).
Meski demikian, bos Rans Entertainment itu tidak memungkiri suka dengan pribadi Nita Thalia.
Selain baik, menurut Raffi Ahmad, Nita Thalia merupakan perempuan yang cantik.
"Teteh Nita Thalia memang cantik, aku suka, karena baik orangnya," jelas Raffi Ahmad.
Nita Thalia ikut mengomentari kabar soal Raffi Ahmad yang memintanya jadi istri kedua.
Selain baik, menurut Raffi Ahmad, penyanyi dangdut Nita Thalia merupakan perempuan yang cantik.
BERITA TERKAIT
- Bandingkan Agnez Mo dengan Ariel NOAH dan Raffi, Ahmad Dhani: Mereka Tahu Berterima Kasih
- Ulang Tahun Ke-38, Raffi Ahmad Pengin ke Mesir untuk Lakukan Ini
- Lagi-Lagi Tenis Internasional, Bentuk Dukungan Pertamina untuk Olahraga
- Punya Utang Rp 136 Miliar, Raffi Ahmad: Namanya Pengusaha
- Respons Raffi Ahmad Setelah Dilaporkan Punya Utang Rp 136 Miliar
- Laporan Kekayaan Raffi Ahmad Terungkap, Sebegini Total Hartanya