Raffi Ahmad Segera Direhabilitasi
Senin, 18 Februari 2013 – 14:10 WIB
JAKARTA - Artis Raffi Ahmad yang tersandung masalah Narkoba, segera mendapatkan penanganan rehabilitasi medik. Host acara musik Dahsyat itu akan menjalani perawatan di Panti Rehabilitasi Lido. "Sore ini kemungkinan keluar (diantar ke panti rehabilitasi)," tambah Sumirat.
"Sesegera mungkin. Bisa siang ini, sore, bisa juga nanti. Tergantung (keputusan) penyidik," beber Kabag Humas BNN Kombes Pol Sumirat Dwiyanti di Kantor BNN Cawang, Jakarta Timur, Senin (18/2).
Baca Juga:
Ditambahkan, rehabilitasi itu sesuai saran dari pihak RSKO dan BNN, agar Raffi mendapatkan penanganan rehabilitasi. Rencananya, mantan kekasih Yuni Shara itu akan dibawa ke panti rehabilitasi BNN Lido Senin (18/2) sore.
Baca Juga:
JAKARTA - Artis Raffi Ahmad yang tersandung masalah Narkoba, segera mendapatkan penanganan rehabilitasi medik. Host acara musik Dahsyat itu akan
BERITA TERKAIT
- Lyodra, Tiara, dan Ziva Magnolya Tidak Sabar Tampil di Konser Super Diva
- Kabar Bahagia, Salma Salsabil Dilamar Dimansyah Laitupa
- Respons Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid Setelah Didoakan Segera Punya Anak
- 3 Berita Artis Terheboh: Sandhy Permana Tewas Dibunuh, Lolly Akan Dikirim ke RS Polri
- Diadaptasi Dari Novel Populer, Series Septihan Siap Diproduksi
- Profil Sandhy Permana, Aktor Misteri Gunung Merapi yang Tewas Dibunuh