Raffi : Jaga Kebugaran!
Minggu, 14 Juli 2013 – 08:04 WIB
“Olahraga biasa pagi, tapi usahakan sebelum berbuka, jadi kalori yang terpakai saat olahraga cepat tergantikan," paparnya. Selain itu, Raffi juga menyarankan para pemain untuk melakukan olahraga secara bertahap, sebab menurutnya pemain memang harus beradaptasi lebih dulu dengan Puasa yang mereka jalani.
Baca Juga:
"Cuma disiasatinya dengan olahraga secara bertahap karena mereka sudah dibekali jumlah kalori yang harus masuk perharinya, gimana pinter-pinternya menyiasati kegiatan fisik," tuturnya. Olahraga, sambungnya, bisa juga dilakukan saat malam hari jika memungkinkan.
Terpisah, Striker Persib Airlangga Sucipto menyatakan, dia tetap berolahraga selama masa liburan tim. "Tetap menjaga kondisi dengan joging dan fitnes di sore hari sambil “ngabuburit”. Terus malamnya futsal sehabis tarawih," katanya. (cr2)
BANDUNG - Dokter tim Persib Bandung Raffi Ghani telah menganjurkan Firman Utina Cs untuk tetap berolahraga ringan dalam masa liburan selama
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Menpora Dito Lepas Peserta SSEAYP ke-48, Ini Pesan yang Disampaikan!
- Ini Sektor Andalan PBSI untuk Meraih Juara Indonesia Masters 2025
- UFC Fight Night Segera Digelar di Indonesia
- Jadwal MotoGP 2025, Kapan Mampir ke Mandalika?
- Pelatih Anyar Persis Solo Pernah Melukai Timnas Indonesia
- Liga Champions Memasuki Masa Krusial, Cek Klasemen