Ragukan Aliran Dana ke KPK
Senin, 09 November 2009 – 00:17 WIB

Foto : Agung Rahmadiansyah/Radar Surabaya/JPNN
Dia menegaskan bahwa hal tersebut bisa didengarkan dari testimony Anggoro yang tersiar ke publik. Tampak, dia berkali-kali mempertanyakan soal kebenaran suap itu. "Saya menjaga betul lembaga itu, saya masih punya jejak rekam moral di sana (KPK)," jelasnya.
Kasus Century juga Harus Diusut
Anggota Tim Delapan Anies Baswedan menambahkan bahwa dalam verifikasi itu banyak hal yang ditanyakan kepada Antasari Azhar. "Banyak hal utamanya masalah urut-urutan yang memperjelas ini semua," ungkapnya. Semua itu untuk mendapatkan konstruksi yang tepat dalam kasus tersebut.
Intinya, kata dia, tak banyak hal baru yang diungkapkan Antasari dalam persoalan itu. Namun ada opini baru yang ia beberkan. "Dia tak yakin ada aliran dana ke pimpinan KPK," tambahnya.
Tim Delapan selanjutnya akan merapatkan hasil wawancara dengan Antasari Azhar itu. Sebab sampai saat ini, ada dua persepsi, di mana Antasari mengaku bahwa laporan itu atas permintaan polisi, sementara kepolisian menganggap bahwa laporan itu atas inisiatif dirinya.
Kasus Century juga Harus Diusut
JAKARTA - Mantan Ketua KPK Antasari Azhar mendatangi Tim Delapan di Gedung Dewan Pertimbangan Presiden (Wantimpres) Minggu (8/11). Dia menjelaskan
BERITA TERKAIT
- Bukan Hasto, Ini Nama yang Disebut Sebagai Pemberi Suap PAW Harun Masiku
- Kasus Direktur Jak TV Baru Pertama Terjadi, Saat Konten Dikriminalisasi
- Hakim Tersangka Suap Sembunyikan Rp 5,5 Miliar di Kolong Kasur, MA Kena Sentil
- Dubes Vatikan Pimpin Misa Requiem di Katedral Jakarta, Apresiasi Masyarakat Indonesia
- Diskusi soal RUU Kejaksaan, PBHI Sorot Masalah Senjata Api
- Alhamdulillah, 92 Rumah Tidak Layak Huni di Kudus Direnovasi