Rahasia Penerimaan Pajak tetap Moncer saat Pandemi Covid-19
Senin, 27 Februari 2023 – 17:25 WIB
Kedua, bom komoditas, yakni naiknya harga komoditas mendorong kenaikan ekspor yang sangat besar.
"Ini menyebabkan penerimaan pajak PPN (pajak pertambahan nilai) dan pajak ekspor meningkat tinggi," ujarnya.
Terakhir, realisasi investasi yang tinggi, terutama dalam rangka hilirisasi. "Investasi ini memicu berbagai aktivitas ekonomi yang kemudian meningkatkan penerimaan pajak," ucap Piter. (mcr10/jpnn)
Pandemi Covid-19 yang menghantam perekonomian Indonesia tidak menurunkan realisasi penerimaan pajak.
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Saham TLKM Anjlok, Telkom Butuh Penyegaran & Strategi Baru
- Pakar Apresiasi Andi Sudirman yang Berhasil Tangani 500 Kilometer Jalan di Sulsel
- Pertamina Eco RunFest 2024 Beri Dampak Positif, Mulai Lingkungan hingga Ekonomi
- Kunjungi Desa Tertinggal di Serang, Mendes PDT Yandri Susanto Mengaku Miris
- Mendes PDT Yandri Susanto Lihat Potensi Besar Desa Ada di Sini
- AS Optimistis Kembangkan Kerja Sama Ekonomi dengan Pemerintahan Baru