Raih Emas, Bonus Rp200 Juta
Sea Games XXV di Laos 2009
Jumat, 04 Desember 2009 – 13:52 WIB
Raih Emas, Bonus Rp200 Juta
JAKARTA- Menteri Negara Pemuda dan Olahraga, Andi Alfian Mallarangeng memastikan akan memberikan bonus sebesar Rp200 juta bagi atlit yang mampu meraih medali emas pada SEA Games XXV di Laos mendatang. Dengan target sebagai jawara, total bonus yang disiapkan Menegpora mencapai Rp20 miliar. Malaysia, Laos, dan Vietnam juga menargetkan posisi itu? "Ya semua tentu mau menang, mari kita lihat dalam pertandingan. Tapi saya yakin atlet kita mampu berjuang, pantang menyerah, masyarakat mendukung dan memberi doa. Saya yakin kita mendapatkan kejayaan di Laos," bebernya.
"Bonusnya sudah kita siapkan Rp20 miliar untuk medali emas. Setiap peraih medali emas akan mendapat Rp200 juta. Saya harapkan semua terpakai kalau perlu uangnya itu kurang. Kalau kurang kita minta lagi sama Presiden," kata Andi di istana negara Jakarta, Jumat (4/11).
Baca Juga:
Bagaimana dengan target? “Tentu kita ingin menjadi lebih baik dari peringkat keempat menjadi ketiga bahkan bisa lebih tinggi lagi.”
Baca Juga:
JAKARTA- Menteri Negara Pemuda dan Olahraga, Andi Alfian Mallarangeng memastikan akan memberikan bonus sebesar Rp200 juta bagi atlit yang mampu meraih
BERITA TERKAIT
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan
- Makna Gol Gustavo Franca saat Persib Hantam Bali United
- Finalis NBA Tahun Lalu Tumbang, Grizzlies Masuk Playoffs