Raih Gelar di Malaysia, Simon: Target Saya Memang Juara

“Saat unggul, saya terburu-buru ingin menguasai permainan depan. Tetapi di depan net sering kali pukulan saya kurang tenaga, jadi tidak melampaui net,” ungkap Firda.
“Di game kedua, saya benar-benar tidak dapat mengeluarkan permainan saya karena terkontrol terus oleh lawan. Xue unggul di bola-bola depan dan ini menyulitkan saya, apalagi pukulannya juga tajam,” lanjut Firda.
Satu hal yang diakui Firda memberikan bantuan besar selama turnamen ini adalah keberadaan pendukung Indonesia. “Peran suporter Indonesia di stadion sangat membantu saya. Dari babak awal mereka selalu memberi dukungan dan membuat saya makin semangat,” pungkas Firda.
Sementara itu, di nomor ganda campuran pasangan Indonesia Praveen Jordan/Debby Susanto juga kalah dari wakil Tiongkok. Mereka kalah dari Lu Kai/Huang Yaqiong dua et langsung 14-21 dan 13-21. (jpnn/obi2/k8)
JOHOR – Harapan besar Indonesia untuk bisa melihat wakil-wakilnya merebut trofi di ajang GP Gold Malaysia Open 2014. Dari tiga kontestan final,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya
- Sudirman Cup 2025: Menanti Sinergi Pemain Senior dan Junior
- NBA Playoffs: Thunder Mencukur Grizzlies dengan Rekor Gila!
- Final Four Proliga 2025: Hanya LavAni yang Belum Ternoda
- Arema Lakoni 2 Partai Kandang di Bali, Bukan Hanya Melawan Persebaya