Raih Medali, Bonus 'Uang Cendol'
Jumat, 18 November 2011 – 17:37 WIB

Raih Medali, Bonus 'Uang Cendol'
CIPULE- Ketua umum KONI Jabar, Aziz Syarif memantau langsung atlet asal Jawa Barat, dalam pertandingan cabang olahraga Rowing, di Situ Cipule, Kecamatan Ciampel, Karawang Timur kemarin. Sementara itu, mengenai kedatangannya ke lokasi pertandingan dayung kemarin, Aziz mengaku bahwa tujuan kedatangannya yaitu untuk memberikan uang hadiah kepada atlet pendulang medali, baik emas, perak, maupun medali perunggu. Ia menjelaskan, pemberian bonus tersebut diberikan sebagai salah satu bentuk dukungan kepada atlet agar terus berprestasi untuk mengharumkan nama Jawa Barat dan Indonesia.
Ketika ditemui Radar Bandung (grup JPNN) usai pertandingan Rowing, Aziz mengaku bangga karena Jabar menyumbangkan 35 atlet pada cabor dayung, yang diharapkan mampu menjadi pendulang medali emas SEA Games XXIV untuk mengejar target juara umum.
Baca Juga:
"Kami sangat bangga, karena banyak atlet dari Jawa Barat yang dipanggil untuk dayung. Ini kotribusi terbanyak dari daerah lain. Saya berharap, dengan banyaknya atlet kita yang dipanggil, medali emas semakin banyak pula medali emas yang kita peroleh pada Sea Games kali ini," ujarnya.
Baca Juga:
CIPULE- Ketua umum KONI Jabar, Aziz Syarif memantau langsung atlet asal Jawa Barat, dalam pertandingan cabang olahraga Rowing, di Situ Cipule, Kecamatan
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025