Raih Runner Up di Fase Grup, Tim Basket Kalsel Lolos ke PON Papua
Jumat, 12 Juli 2019 – 03:05 WIB

Tim basket Kalsel memastikan langkah menuju PON XX 2020 Papua usai tampil maksimal di Pra-PON 2019 di Banten, akhir Juni tadi. Foto: kaltimpost/jpg
“Dengan demikian, persaingan di PON XX 2020 Papua akan semakin ketat. Tapi, kami optimistis mampu bersaing,” sebutnya.
Pelatih tim basket putra Kalsel, Yhoni Sofyan akan menyusun program latihan intensif jelang PON XX 2020 Papua. “Masih ada waktu kurang lebih satu tahun untuk memaksimalkan persiapan tim. Mudah-mudahan dengan latihan intensif bisa meraih hasil yang memuaskan di PON Papua,” tuntasnya.(oza/az/dye)
Tim basket putra Kalsel merupakan tim pertama dari Kalimantan yang dipastikan lolos ke PON XX 2020 Papua.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Legenda Basket Indonesia Saling Sikut Menjelang IBL All Star 2025
- HSC 2025 Segera Digelar, Pemenang Akan Berlaga di Singapura
- IBL 2025: Poin Melawan Pacific Caesar Dibatalkan, Borneo Hornbils Krisis Kemenangan
- IBL 2025: Hangtuah Jakarta Tunjukkan Harmoni Ambisi dan Rendah Hati
- Perbasi Jakarta Gelar Liga Basket Putri, 10 Tim Asal Ibu Kota Berpartisipasi
- Korupsi PON Papua: Ratusan Saksi Diperiksa, Rp 22 M Berhasil Diselamatkan