Raja Juli: Kabar Gembira, Air Minum Sudah Mengalir di IKN
Jumat, 26 Juli 2024 – 17:07 WIB
Wamen ATR/BPN ini mengatakan pasokan air IKN tersebut masih harus melalui uji lab ulang beberapa kali lagi untuk memastikan kualitasnya. Namun, dia optimistis semua akan berjalan lancar.
"Beberapa hari kedepan, kita bisa minum air langsung dari keran seperti di negara-negara maju di mancanegara," kata dia.
"Selalu ada prestasi yang patut dibanggakan dari anak-anak bangsa. Terima kasih atas kerja kerja keras dan dukungan rakyat Indonesia untuk IKN, kota berkelas dunia," pungkas Raja Juli. (dil/jpnn)
Plt Wakil Kepala Otorita IKN Raja Juli Antoni kembali menyampaikan kabar gembira mengenai proyek pembangunan ibu kota anyar tersebut
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
BERITA TERKAIT
- Fisip UPNVJ Bahas Masa Depan Jakarta setelah Ibu Kota Pindah
- Menhut Raja Antoni Lepasliarkan Satwa Dilindungi di Sorong, Papua Barat
- Anak Buah Prabowo Ini Sebut Ibu Kota Negara Masih DKI Jakarta
- Menhut Raja Juli Cek Kesiapan Delegasi Indonesia di COP29 Azerbaijan
- Ditunjuk Jadi Wakil Ketua Delegasi, Raja Juli Mendampingi Hashim ke Forum COP29
- Le Minerale Kembali jadi Official Mineral Water di Ajang Golf Indonesian Masters 2024