Raja Kuwait Sumbang Masjid untuk Sumbar
Kamis, 19 Februari 2009 – 18:09 WIB

Raja Kuwait Sumbang Masjid untuk Sumbar
“Melalui WIEF ini pula akan dilakukan kajian-kajian yang mengarah kepada peningkatan kerjasama dalam bidang pembangunan ekonomi yang saling memberikan manfaat, dapat lebih terformulasikan pada suatu kebijakan yang dapat direalisasikan,” kata Irman Gusman.
Baca Juga:
Sementara Amir Kuwait, Sheikh Sabah Al-Ahmad Al-Jaber Al-Sabah, menyampaikan bahwa hubungan antara Kuwait dengan Indonesia selama ini sudah berjalan dengan sangat baik. “Hanya saja sangat disayangkan hubungan yang baik tersebut tidak dimanfaatkan secara maksimal teutama di bidangh bidang ekonomi, perdagangan dan investasi.”
“Amir Kuwait akan menginstruksikan jajarannya di Kuwait Investment Authority (KIA) untuk segera mempelajari kemungkinan berinvestasi di Indonesia dan peluang peningkatan kerjasama di bidang ekonomi,” kata Irman, mengutip pernyataan Sheikh Sabah Al-Ahmad Al-Jaber Al-Sabah. (fas/JPNN)
JAKARTA – Di sela-sela menjalankan tugas kenegaraannya ke Kuwait sebagai utusan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), Wakil Ketua Dewan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Tabung Gas Meledak di Cilincing, 3 Warga Terluka
- Gunung Marapi Erupsi Lagi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 1.000 Meter
- Suami Istri Ditemukan Tewas di Saluran Irigasi, Polisi Beberkan Fakta