Raja Media Rupert Murdoch Digugat Akibat Penyadapan
Rabu, 19 Juni 2013 – 11:39 WIB

Raja Media Rupert Murdoch Digugat Akibat Penyadapan
Akibatnya, Huthart tidak bisa mendapat pesan putrinya yang mendapat intimidasi dari sekolah. Hal ini juga memicu tekanan dalam perkawinannya karena pesan suaminya tidak terbalas akibat aksi penyadapan itu.
Huthart sendiri melaporkan kehilangan sejumlah pesan telepon antara tahun 2004-2005 termasuk dari Jolie ketika sedang bekerja untuk film "Mr and Mrs Smith", yang dibintangi Angelina Jolie dan suaminya Brad Pitt.
Nomor telepon Huthart masuk dalam catatan Glenn Mulcaire, yang dijatuhi hukuman penjara selama enam bulan pada 2007 karena menyadap telepon secara gelap atas permintaan News of the World.
Skandal penyadapan telepon oleh koran milik perusahaan Murdoch yang meluas sampai menyebabkan juru bicara perdana menteri David Cameron mengundurkan diri, yang belakangan turut didakwa kepolisian.
CALIFORNIA - Untuk pertama kalinya, raja media Rupert Murdoch digugat di Amerika Serikat terkait penyadapan telepon yang dilakukan kelompok media
BERITA TERKAIT
- Pegadaian Peduli, Beri Kenyamanan Beribadah di 50 Masjid Dengan Karpet Bersih
- TASPEN Rayakan 62 Tahun Penuh Kepedulian, Beri Bantuan Kursi Roda ke Peserta Pensiun
- AMDK di Bawah Seliter Bernilai Ekonomi & Mudah Didaur Ulang
- Momen Hari Kartini, Andini Anissa Jadi Perempuan Pertama Peraih Gelar Kubestronaut
- Kiprah Kartini Hulu Migas Membangun Ketahanan Energi untuk Negeri
- Bantu Nelayan, HNSI Dorong Pemerintah Pakai Teknologi Alternatif