Rajawali Foundation Lanjutkan Program Kebijakan Publik
Jumat, 01 Februari 2013 – 07:35 WIB

Rajawali Foundation Lanjutkan Program Kebijakan Publik
JAKARTA – Rajawali Foundation bersama Harvard Kennedy School (HKS) memaparkan “Indonesia Program 2013”. Program yang diperuntukan bagi orang Indonesia ini memiliki tiga kategori berupa pemberian beasiswa bagi orang Indonesia untuk belajar di HKS, penelitian di HKS atau Indonesia Research Fellow, dan memberikan hibah penelitian.
Program ini bertujuan untuk mengembangkan kapasitas pendidikan dan penelitian di bidang Kebijakan Publik di Indonesia, kesadaran dan pemahaman tentang Indonesia di HKS, serta kerjasama antara HKS dan komunitas Kebijakan Publik di Indonesia.
Baca Juga:
Agung Binantoro, Direktur Rajawali Foundation, menjelaskan program tahun 2013, menitikberatkan pada pelatihan eksekutif dan riset di bidang kebijakan publik.
“Melalui program pendidikan atau pelatihan dan riset, diharapkan para pemimpin dan pembuat kebijakan publik dapat mengidentifikasi masalah, mendapatkan pemahaman atau pengetahuan, dan merumuskan kebijakan terkait,” kata Agung dalam siaran pers kepada JPNN, Jumat (1/2).
JAKARTA – Rajawali Foundation bersama Harvard Kennedy School (HKS) memaparkan “Indonesia Program 2013”. Program yang diperuntukan
BERITA TERKAIT
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral
- Kemenkes di Guest Lecture U-Bakrie: Mahasiswa Harus Terlibat Aktif Dalam Kampanye Kesehatan Mental
- 43.502 Siswa Penerima Baru Terima KJP Plus Tahap I 2025