Rajin Berjemur Sinar Matahari Pagi Bisa Ringankan Gejala HIV?
Rabu, 30 Januari 2019 – 09:14 WIB
Jadi, pada orang yang terinfeksi virus HIV, kekurangan vitamin D dapat memperparah gejala HIV yang dialami. Untuk meringankannya, diperlukan pemenuhan kebutuhan akan vitamin D, yang salah satunya bisa dilakukan dengan berjemur sinar matahari pagi secara rutin. Selain itu, asupan nutrisi yang tepat juga diperlukan untuk mengurangi risiko keparahan.(NP/ RVS/klikdokter)
Banyak pengobatan yang tersedia untuk menghalau gejala HIV. Apakah berjemur sinar matahari pagi adalah salah satunya?
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Ini Rekomendasi Sunscreen SPF 30 yang Aman Bagi Kulit Wajah
- Hasil Survei, Pria Lebih Tertarik Pakai Kondom Tipis Tanpa Tip, Okamoto Solusinya
- Bank DKI Peduli Berikan Bantuan kepada ADHIV Melalui Komisi Penanggulangan AIDS Jakarta
- Dinkes Kota Bengkulu Mencatat 42 Kasus HIV Sepanjang 2024
- Hadir dengan Wajah Baru, Layanan Jak-Anter Beri Kemudahan Bagi Klien ODHIV
- Satgas MTF TNI Konga XVIII-O UNIFIL Terima Pembekalan dari UN Counselor