Rakyat Bergerak Bikin Petisi Copot Kapolda Jabar
Selasa, 17 Januari 2017 – 16:20 WIB
jpnn.com - jpnn.com - Front Pembela Islam (FPI) menggalakan anggotanya untuk berpartisipasi dalam dukungan petisi copot Kapolda Jawa Barat melalui situs penggalangan dukungan, change.org.
Dalam petisi yang dibuat akun bernama Rakyat Bergerak ini, petisi itu telah ditandatangani lebih dari 36 ribu pendukung.
Dalam petisi itu disebutkan nantinya akan diserahkan kepada DPR RI, dan Polri. Petisi juga memuat tayangan video.
Baca Juga:
Seperti diketahui, massa FPI melakukan aksi protes yang dilakukan di depan Mabes Polri, Senin (16/1), atas dugaan tindakan anarkis GMBI. Penyerangan itu terjadi saat massa FPI mengawal proses pemeriksaan Habib Rizieq terkait dugaan pelecehan Pancasila di Polda Jabar, Bandung. (mg5/jpnn)
Front Pembela Islam (FPI) menggalakan anggotanya untuk berpartisipasi dalam dukungan petisi copot Kapolda Jawa Barat melalui situs penggalangan
Redaktur & Reporter : Fandi
BERITA TERKAIT
- Beredar Pakta Integritas RK-Suswono dengan FPI, Isinya Penuh Isu Sara
- Tokoh Islam Pendukung Anies Ramai-Ramai Dukung Ridwan Kamil-Suswono
- Aksi 411 di Kawasan Patung Kuda, Lihat Massanya
- FPI Gelar Aksi 411 Tuntut Adili Jokowi dan Pemilik Fufufafa, Begini Penampakannya
- Demo FPI Hari Ini, Pengamat Menduga Agenda Aksi 411 Balas Dendam
- Demo FPI Hari Ini, Tuntutan Reuni Aksi 411 Menyasar Jokowi dan Fufufafa