Rakyat Ogah Pilih Pemimpin Tukang Kawin
Selasa, 21 Januari 2014 – 17:20 WIB
Stigma sebagai partai korup terbangun lantaran partai yang dipimpin Anis Matta itu terlibat dalam kasus suap impor daging sapi. Nah kini isu poligami juga akan mengubur mimpi PKS dalam meraup suara sebanyak-banyaknya dalam Pemilu 2014.
Baca Juga:
"Isu poligami di kalangan internal PKS mungkin bisa diterima. Tapi di luar itu, sebagian besar masyarakat ptidak menginginkan pemimpin yang poligami. Masyarakat akan berpandangan, jangan pilih PKS karena pemimpinnya tukang kawin," kata Hamdi. (mas/jpnn)
JAKARTA - Langkah Partai Keadilan Sejahtera (PKS) yang terlihat sangat permisif terhadap pemimpin yang berpoligami dibandingkan partai-partai lainnya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Begini Nasib Aipda R, Polisi yang Tembak Mati Siswa SMKN 4 Semarang
- Kalah di Quick Count, Ridwan Kamil Masih Tunggu Hasil dari KPU
- Siswa SMK Tewas Ditembak Polisi, Menteri HAM Bereaksi Begini
- Keluarga Siswa SMK yang Tewas Ditembak Polisi Mengadu ke Polda Jateng
- 8 Rekomendasi IAGL–ITB untuk Kemandirian Energi & Minerba, Dany Amrul Dorong Peran Kampus
- BPBD Minta Warga yang Terdampak Pergerakan Tanah di Cianjur Segera Mengungsi