Ramadan dan Momentum Perubahan
Selasa, 30 Mei 2017 – 16:42 WIB

FASILITAS KEAGAMAAN: Wali Kota Semarang Hendrar Prihadi menyerahkan bantuan Al Quran kepada takmir Masjid Baitul Makmur. Humas Pemkot for Radar Semarang/JPNN.com
Syukur merupakan aplikasi dari bentuk penerimaan terbaik seorang hamba atas segala nikmat yang diberikan Allah Ta’ala. Syukur juga akan menimbulkan kesadaran untuk memaknai setiap karuniaNya sebagai jalan terbaik.
Dalam kesempatan tersebut, Wali kota juga menyerahkan bantuan berupa 3 buah gerobak sampah kepada warga masyarakat Kelurahan Bugangan dan bantuan Al Quran kepada takmir Masjid Baitul Makmur. (zal/smu)
Wali Kota Semarang, Jawa Timur Hendrar Prihadi menyambut Ramadan dengan suka cita bersama dengan warganya.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Prediksi BI, Ritel Tumbuh 8,3% saat Ramadan & Idulfitri
- Pengguna MyPertamina Meningkat Pada Periode Satgas Ramadan dan Idulfitri 2025
- Cerita Bahagia Artis Ira Siedhranata Pulang ke Tanah Kelahiran, Tebar Kebaikan di Ramadan
- Pemprov DKI Sebut Omzet Pedagang UMKM Naik Saat Ramadan, Turun Ketika Lebaran
- Pemudik Diimbau Pulang Lebih Awal Hindari Puncak Arus Balik, Manfaatkan Diskon Tol
- Lonjakan Kendaraan di GT Kalikangkung Saat Arus Balik Lebaran Capai 158 Persen