Ramadan, Minimarket tak Jual Minuman Beralkohol
Jumat, 12 Juli 2013 – 09:57 WIB
JAKARTA - Selama bulan puasa sejumlah mini market di Palmerah, Jakarta Barat menyimpan stok minuman beralkohol (Bir). Iwan, salah satu pegawai di mini market, tadi malam (11/7) terlihat tengah mengepak beberapa jenis merk bir, seperti Guinness, Bintang Bir dan merk lainnya ke dalam sebuah wadah berwarna biru berukuran sedang. Saat ditanya mengapa dikemasi, Iwan mengatakan hanya menjalankan tugas dari atasannya. Di minimarket lainnya yang letaknya tak begitu jauh, juga tidak ditemui merk minuman beralkohol. "Kami tidak menjual selama bulan Ramadan," kata salah satu pegawai mini market di Jalan Rawa Belong, Palmerah. (chi/jpnn)
"Selama bulan Ramadan, diinstruksikan bahwa minuman beralkohol tidak dijual. Makanya ini disimpan dulu," ujar Iwan.
Sementara Deasy, salah satu kasir di mini market tersebut menuturkan bahwa hal itu dilakukan sebagai bentuk penghormatan tempatnya bekerja selama bulan Ramadan tiba. "Tempat kami menghormati bulan Ramadan, jadi sengaja tidak menjual minuman beralkohol. Makannya kami simpan dulu," papar dia.
Baca Juga:
JAKARTA - Selama bulan puasa sejumlah mini market di Palmerah, Jakarta Barat menyimpan stok minuman beralkohol (Bir). Iwan, salah satu pegawai di
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS