Ramadan Tempat Hiburan Tutup
Selasa, 25 Juni 2013 – 10:46 WIB

Ramadan Tempat Hiburan Tutup
Wali Kota juga menghimbau, seluruh pengusaha hiburan agar menaati aturan yang ditetapkan oleh Pemko Pekanbaru, agar umat islam bisa dengan khusyuk menjalani ibadahnya untuk berpuasa.
Baca Juga:
"Mari kita saling menghargai, begitu juga pengusaha tempat hiburan harus patuh," tegasnya.
Anggota DPRD Kota Pekanbaru, Wahyudianto sepakat dengan apa yang disampaikan Wako, ditegaskannya supaya semua pengusaha tempat hiburan harus menaati. "Saya juga minta supaya Wako tegas dengan kebijakannya untuk menututp semua tempat hiburan malam selama ramadan, jika ada yang membandel dan nekat buka maka cabut izinnya," singkatnya.(gus)
KOTA--Sebelum dilakukannya rapat koordinasi antara Pemerintah Kota Pekanbaru, DPRD, tokoh agama, dan pengusaha tempat hiburan malam untuk aturan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Besok, 621 CASN Kota Mataram Terima SK, Gaji Aman
- Gereja Katedral Bandung Gelar Misa Khusus Wafatnya Paus Fransiskus
- Pembangunan Jateng 2026 Diarahkan untuk Penopang Swasembada Pangan
- 1 Rumah Rusak Berat Tertimpa Longsor di Cianjur
- Pemprov Jabar: Lahan SMAN 1 Bandung Bukan Milik Perkumpulan Lyceum Kristen
- 253.409 Warga Jateng Manfaatkan Program Pemutihan Pajak, Terkumpul Rp61,9 Miliar