Ramadhan Minta Timnas Realistis
Soal Target Ke Palestina
Sabtu, 28 April 2012 – 06:43 WIB

Ramadhan Minta Timnas Realistis
JAKARTA-Target PSSI agar timnas bisa menembus semifinal pada turnamen An Nakbah di palestina 13-23 Mei mendatang ternyata berbanding terbalik dengan target menajemen timnas. Manajer timnas tak mematok target tertentu dan meminta untuk realistis. "Lawan kami nanti ada beberapa yang kuat. Negara yang dikenal memiliki tradisi sepak bola bagus selama ini," tutur politisi asal Partai penguasa pemerintahan itu.
"Kami harus lihat dan realistis dengan situasi yang berkembang di timnas," katanya saat menggelar jumpa Pers di, Jakarta, kemarin (27/4).
Baca Juga:
Menurut Ramadhan, lawan yang akan dihadapi oleh anak asuhnya pada turnamen sepuluh negara itu adalah tim yang cukup kuat di Asia. Karena itu, timnas harus berjuang lebih keras untuk menandingi tim seperti Iraq, jordania, Tunisia, dan Uzbekistan.
Baca Juga:
JAKARTA-Target PSSI agar timnas bisa menembus semifinal pada turnamen An Nakbah di palestina 13-23 Mei mendatang ternyata berbanding terbalik dengan
BERITA TERKAIT
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya
- Sudirman Cup 2025: Menanti Sinergi Pemain Senior dan Junior
- NBA Playoffs: Thunder Mencukur Grizzlies dengan Rekor Gila!
- Final Four Proliga 2025: Hanya LavAni yang Belum Ternoda