Ramah untuk Jantung, Ini 6 Manfaat Mengejutkan Buah Durian

Dalam sebuah penelitian, asupan durian juga meningkatkan kurva respons insulin pada 10 pasien diabetes.
Antioksidan dalam durian juga membantu mengurangi stres oksidatif, yang bisa memperburuk gejala diabetes.
Durian juga memiliki indeks glikemik (GI) yang lebih rendah. Oleh karena itu, buah durian tidak akan menyebabkan lonjakan gula darah.
4. Membantu Mengatur Tingkat Tekanan Darah
Durian adalah sumber potasium yang baik. Penelitian menunjukkan peningkatan asupan kalium bisa menurunkan tingkat tekanan darah.
Kalium dalam buah durian juga berfungsi sebagai vasodilator. Ini bisa membantu menjaga keseimbangan antara cairan dan garam dalam sel-sel tubuh.
Mineral bisa membantu mengurangi stres pada pembuluh darah dan mengurangi risiko serangan jantung atau stroke.
5. Membantu Menunda Penuaan
Ada beberapa manfaat buah durian untuk kesehatan tubuh dan salah satunya adalah mengurangi risiko kanker.
- Apes, Belasan Pengunjung Festival di Magetan Jadi Korban Copet
- Strategi AA Kadu Menguasai Bisnis Bibit Durian Berkualitas
- Arjuno 200.000
- Dukung Ketahanan Pangan, Kementan Bagikan Ribuan Benih Buah di CFD Bekasi
- Bea Cukai Musnahkan Barang Hasil Penindakan di Riau, Ada Bawang Bombai hingga Durian
- 4 Buah yang Tidak Aman Dikonsumsi Ibu Hamil