Ramai-ramai Amankan Anas
Sehari Sebelum Pelaksanaan Kongres
Sabtu, 23 Juli 2011 – 06:57 WIB

Ramai-ramai Amankan Anas
Pada bagian lain, Ketua DPD Partai Demokrat Nangroe Aceh Darussalam (NAD) Mawardy Nurdin ikut mementahkan lontaran Nazaruddin mengenai dugaan politik uang yang dilakukan tim sukses Anas saat kongres. "Saya tidak terima satu rupiah "pun," kata Mawardy yang mengaku menjadi pendukung loyal Anas sejak awal kongres.
Meski begitu, dia mengakui, mungkin saja ada dana transportasi atau akomodasi untuk rombongan peserta kongres dari Aceh yang lain. Namun, dia sendiri tidak pernah mengambilnya. "Kalau sekedar uang transport mungkin ada. Tapi, diambil teman "teman," ujarnya.
Mawardy menegaskan, DPD Partai Demokrat NAD sama sekali tidak menghendaki lengsernya Anas melalui KLB. "Moga "moga cepat selesai. Tidak ada KLB-lah," katanya. Dia menambahkan Anas merupakan produk politik kongres yang terpilih secara demokratis. Berbagai tudingan dari Nazaruddin, menurut dia, belum terbukti. "Tapi, di dalam Rakornas nanti, Anas Urbaningrum kan berpidato. Kami harapkan ada klarifikasi di sana," kata Mawardy. (dyn/pri)
JAKARTA - Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Partai Demokrat yang dibuka hari ini (23/7), berlangsung dalam suasana tegang. Berbagai isu dan wacana
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Buka Pendidikan untuk Kader Muda Golkar, Bahlil Sebut Misbakhun Sosok Pemenang
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo
- Komisi III Berikan Ruang eks Pemain Sirkus dengan Pengelola Taman Safari Duduk Bersama