Ramai-ramai Gadai Perhiasan Sampai Kendaraan
Jumat, 15 Mei 2020 – 15:19 WIB

Petugas Pegadaian Cabang Bogor di Jalan Juanda saat melayani salah satu nasabahnya. Foto: Sofyansyah/Radar Bogor
Sejak awal Maret lalu, layanan memang sempat alami penumpukan. Bahkan setelah masa PSBB dilakukan, social distancing yang diajukan tidak sesuai dijalani. Sehingga ada penumpukan nasabah. Haikal menjelaskan, di Jabodetabek, ada 55 gerai yang masih dibuka saat ini.
“Yang pada umumnya tahun sebelumnya ada peningkatan di kondisi normal, sekarang ada peningkatan dalam kondisi yang tidak normal,” tukasnya. (dka/c/radarbogor)
Sejak Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) diberlakukan, masyarakat yang menggadaikan barangnya terus meningkat.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Pegadaian Peduli, Beri Kenyamanan Beribadah di 50 Masjid Dengan Karpet Bersih
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- Masyarakat tak Perlu Ragu Bertransaksi Emas Secara Digital di Pegadaian
- Dalam 6 Hari Galeri 24 Pegadaian Menjual Lebih Dari 250 kg Emas Batangan
- Harga Emas Antam, UBS, dan Galeri24 Hari Ini Naik Tajam, Berikut Perinciannya