Rame-Rame Kecam Satpol PP
Kamis, 15 April 2010 – 01:42 WIB
Ia menyesalkan Satpol yang selalu mengambil pendekan bentrok. "Semestinya Satpol belajar dari institusi Polri yang memiliki satuan negosiator lapangan dan juga intelejen,? ujar Sani. Dengan adanya informasi intelejen lebih dini, maka tawuran massal antara Pemkot dengan aktor Satpol PP, dengan warga bisa dihindari Lebih lanjut
Sani meminta Komisi Nasional untuk Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) untuk menyelidiki dugaan telah terjadinya pelanggaran HAM dalam kasus tersebut. Ia juga prihatin atas jatuhnya korban dari pihak Satpol, namun dalam hal ini warga tidak bisa disalahkan sepenuhnya. Pihak Satpol-lah yang semestinya melakukan pendekatan yang lebih manusiawi dalam upaya penggusuran lahan tersebut. (pes)
KECAMAN keras terhadap aksi penertiban bangunan makam Mbah Priok di Koja Jakarta Utara ternyata cukup menyita perhatian banyak kalangan. Tidak
Redaktur & Reporter : Auri Jaya
BERITA TERKAIT
- Budayawan Anggap Jokowi Merusak Peradaban Indonesia, Rakyat Perlu Bergerak
- Lemhannas Berharap Bisa Berkontribusi di Penyusunan Perencanaan Program Pembangunan Nasional
- Berdikari Berkomitmen Beri Harga Terjangkau untuk Daging Ayam hingga Kerbau
- Demi Perbaikan Hukum, Presiden Prabowo Disarankan Mencopot Jenderal Listyo
- IPW Minta Masyarakat Menunggu Hasil Penyelidikan Kasus Penembakan di Semarang
- Prarekonstruksi Polisi Tembak Siswa SMKN 4 Semarang, Ada 3 Lokasi