Ramos: Semua yang Disentuh Zidane Berubah jadi Emas
Jumat, 17 Juli 2020 – 13:58 WIB

Real Madrid, juara La Liga 2019/2020. Foto: EFE
"Ini hadiah dari kerja keras, kegigihan dan keseimbangan. Kami layak mendapatkan ini karena melihat apa yang telah kami lakukan, terlepas dari apa yang dikatakan beberapa orang," ujarnya.
"Zidane adalah kunci. Kami percaya kepadanya dan pekerjaannya. Setiap kali dia datang, semua yang disentuhnya berubah menjadi emas. Dia unik," kata Ramos. (mc/jpnn)
Kapten Real Madrid Sergio Ramos memuji pelatih tim Zinedine Zidane setinggi langit.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Carlo Ancelotti Dikabarkan Bakal Tinggalkan Real Madrid, Siap Melatih Timnas Brasil
- Copa Del Rey: Real Madrid Gagal Merusak Mimpi Quadruple Barcelona
- Real Madrid Bantah Rumor Mundur dari Final Piala Raja Melawan Barcelona
- Getafe vs Real Madrid: Los Blancos Menang Tipis
- Real Madrid Dikabarkan akan Memperpanjang Kontrak Vinicius Junior
- Getafe vs Real Madrid: Los Blancos Tanpa Mbappe & Mendy