Rampok Bongkar ATM
Rabu, 12 Juni 2013 – 05:22 WIB
Ditambahkan Suparlan, modusnya para pelaku awalnya merusak CCTV di mesin ATM. Para pelaku beraksi di saat subuh, dimana saat itu anggota kita sedang tidak patroli. "Ada pelaku yang terekam kamera CCTV dan sudah kita ketahui identitasnya. Juga ada pelaku yang terekam jelas, ada satu pakai penutup wajah. Para pelaku sendiri dalam pengejaran, semoga dalam waktu dekat sudah bisa kita amankan, untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya," tambahnya.
Baca Juga:
Sedang Rury selaku karyawan Bank Sinarmas, usai menjalani pemeriksaan di Mapolresta Palembang, seakan enggan banyak bicara. "Itu bank untuk umum, buka 24 jam. Kita disana tidak melayani asuransi. Isi brankas ATM hari Senin kemarin (10/06), sebanyak Rp 25 juta, dan diduga memang tersisa Rp 950 ribu, karena sudah ditarik nasabah," singkatnya sembari berlalu. (adi)
SEBERANGULU– Kasus pembongkaran mesin ATM kembali terjadi, Selasa (11/06), pukul 04.58 WIB, di Jalan A Yani, depan Perumahan Villa Azhar, simpang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Penghuni Kos-kosan di Dago Bandung Produksi Narkoba, Polisi Sita 1,5 Kg Tembakau Sintetis
- Modus Baru Penipuan Mencatut Bea Cukai, Simak Agar Tidak Menjadi Korban Berikutnya
- Polsek Rambang Dangku Tangkap Pengedar 1,8 Kg Ganja Kering
- Bayi Dibunuh, Jasadnya Ditemukan di Aliran Sungai
- Mayat Bayi Ditemukan dengan Kondisi Memar di Leher, Pelaku Masih Diburu
- Pasutri Pekanbaru Kehilangan Uang Rp 3,2 Miliar di Bank