Rancangan Deklarasi Menteri Digital G20 Dibidik Jadi Tonggak Pemulihan Ekonomi
Menteri Johnny mendorong pertukaran pandangan atas berbagai praktik keamanan digital yang telah diimplementasikan selama ini, agar transformasi digital di setiap negara dapat berlangsung dengan baik. Lebih dari itu Menkominfo mengajak kolaborasi untuk menciptakan pembelajaran bersama.
“Kami juga akan berusaha untuk bertukar pandangan tentang praktik keamanan digital yang ada sebagai faktor utama untuk mendukung keberlanjutan bisnis, memungkinkan bussiness matchmaking dalam Digital Innovation Network G20," kata dia.
Indonesia akan menunjukkan tonggak transformasi digital masing-masing negara, serta memfasilitasi pembelajaran bersama dan kolaborasi antar anggota G20, melalui Digital Transformation Expo.
"Sehingga Indonesia mampu menghadapi tantangan dinamika ekonomi digital dan mendorong pemajuan transformasi digital global berbekal proses diskusi, pembahasan, dan saling bertukar praktik terbaik," kata dia. (mcr10/jpnn)
Menkominfo Johnny G. Plate berharap pembahasan Rancangan Deklarasi Menteri Digital atau Paket Bali menjadi salah satu tonggak pemulihan ekonomi
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
- AS Optimistis Kembangkan Kerja Sama Ekonomi dengan Pemerintahan Baru
- Indonesia Siap Akselerasi Pertumbuhan Ekonomi dan Investasi Berkelanjutan dari AS
- Tegas, YLKI Tolak Kenaikan PPN 12 Persen
- Grant Thornton Indonesia Kupas Tuntas Strategi RI Hadapi Tantangan Ketidakpastian Ekonomi
- Kisah Sukses Nasabah PNM Mekaar, Ekspor Olahan Sisik Ikan ke Berbagai Benua
- Arasoft Dorong Digitalisasi Pendidikan di Indonesia