Rano Karno Bakal Lanjutkan Ide Heru Budi untuk Bangun Pulau Sampah
Rabu, 26 Februari 2025 – 00:04 WIB

Wakil Gubernur DKI Jakarta Rano Karno (tengah) di RDF Plant, Rorotan, Jakarta Utara, pada Selasa (25/2). Foto: Ryana Aryadita/JPNN.com
Sebelumnya, Pemprov DKI Jakarta berencana membangun fasilitas pengolahan sampah ramah lingkungan di Teluk Jakarta atau wilayah lautan Kepulauan Seribu.
Baca Juga:
Heru Budi Hartono meminta Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Provinsi DKI Jakarta mengkaji rencana itu bersama para aktivis lingkungan dan akademisi agar dapat menentukan konsep pembangunan fasilitas ramah lingkungan tersebut.
Kepala DLH Provinsi DKI Jakarta Asep Kuswanto mengatakan Jakarta harus memiliki fasilitas pengolahan sampah ramah lingkungan yang mampu menampung dan mengolah sampah dalam volume yang lebih besar.
“Untuk memenuhi kebutuhan hingga 50 tahun ke depan,” kata Asep dalam keterangannya, Kamis (16/5). (mcr4/jpnn)
Wakil Gubernur DKI Jakarta Rano Karno memungkinkan bakal membangun pulau sampah.
Redaktur : Elfany Kurniawan
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi
BERITA TERKAIT
- Mengenang Titiek Puspa, Rano Karno Sebut Pernah Main Film Bareng
- Brando Susanto: Pergub PPSU Sebagai Bentuk Kesadaran Ideologis Pram-Doel Terhadap Persoalan Sampah dan Lingkungan
- Dukung UMKM, Pemprov Jakarta Siapkan Anggaran Rp 300 Miliar
- Ikut Antarkan Ray Sahetapy ke Peristirahatan Terakhir, Rano Karno Mengenang Begini
- Kabar Gembira dari Gubernur Pramono Buat PPSU di Jakarta
- Pramono Akan Salat Id di Istiqlal Dampingi Prabowo, Si Doel di Balai Kota