RANS Simba Bogor Incar Pelatih Bali United Basketball
Kamis, 15 Agustus 2024 – 04:00 WIB
Terlebih yang dilakukan mantan pelatih Saigon Heat terbilang hebat dengan materi pemain tidak mentereng mampu bersaing di delapan besar.
Rencananya sebelum memulai musim di awal 2025 mendatang, IBL akan menggelar kompetisi yang memainkan semua pemain lokal pada September.
Nantinya setiap tim akan masuk dalam beberapa grup dan bermain di Jakarta mulai 21 September sampai 5 Oktober mendatang.
Menarik ditunggu kiprah RANS Simba Bogor di bawah pelatih baru pada turnamen IBL All Indonesian Tournament 2024 tersebut. (ibl/mcr16/jpnn)
Tim basket RANS Simba Bogor berpisah dengan Thomas Roijakkers. Klub milik selebritas Raffi Ahmad itu mengincar pelatih Bali United Basketball.
Redaktur : Rah Mahatma Sakti
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- Bali Jadi Destinasi Utama Wisata Medis Estetika di Asia Tenggara
- Lengkapi Kuota Pemain Naturalisasi, Prawira Bandung Kontrak Jamarr Andre Johnson
- Rekrut Arki Dikania Wisnu, Dewa United Ubah Peta Persaingan Juara IBL 2025
- Kirim Pesan Perpisahan untuk Satria Muda, Arki Wisnu Selangkah Lagi Gabung Dewa United
- Kronologi Anak Drummer Matta Band Meninggal Dunia di Bali
- HLF MSP dan IAF ke-2 Berdampak Positif pada Posisi Indonesia di Kancah Global