Rapat Kabinet Terakhir, Mata SBY Berkaca-kaca
Kamis, 16 Oktober 2014 – 12:52 WIB
"Bantulah presiden kita nanti dengan sepenuh hati. Yang terakhir, saya akan melanjutkan pengabdian di tempat lain yang kiranya di satu sisi bisa berguna untuk bangsa Indonesia dan internasional. Sekaligus bisa memberikan ruang pemerintahan yang akan datang untuk membantu tugasnya. Saya doakan saudara-saudara sukses, dan beserta keluarga dapat perlindungan dari Tuhan," tandas Presiden. (flo/jpnn)
JAKARTA--Suasana rapat kabinet paripurna Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono dan Wapres Boediono, Kamis (16/10), terasa berbeda. Sidang kabinet
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Warga Diimbau Waspada, Gunung Lewotobi Kembali Erupsi
- Ketum Ajak Alumni Pesantren Persis Gaungkan Kolaborasi dan Silaturahmi
- Hmm, OTT di Bengkulu Diduga Terkait dengan Pungutan buat Pilkada
- Aher: Apa yang Sudah Diproduksi Pindad Selama Ini tak Kalah dengan Produk Negara Lain
- Diikuti 12.300 Pelari, Pertamina Eco RunFest 2024 Sukses Digelar
- WPC dan GPA Serukan kepada Pemerintah untuk Turut Mengakhiri Polusi Plastik