Rapimnas Golkar, Respon Keinginan Daerah

Rapimnas Golkar, Respon Keinginan Daerah
Rapimnas Golkar, Respon Keinginan Daerah
Selain itu, kata Rully, jika sampai langsung menyebut nama, maka hal itu juga bisa mengganggu soliditas menjelang pemilu. Karena itu, jauh lebih baik ditetapkan pasca pemilu legislatif. Lantas, bagaimana membendung jika sampai ada keinginan kuat dari DPD I untuk menetapkan capres? Rully menegaskan, dari awal, agenda Rapimnas akan ditetapkan untuk tidak membahas capres.

Ia memprediksi, keinginan daerah tersebut hanya akan muncul pada laporan daerah dan komisi-komisi. Karena itulah, dari awal juga akan ditegaskan bahwa Rapimnas belum akan sampai pada penyebutan nama. (ysd/JPNN)


Berita Selanjutnya:
PBR Akomodir Tiga Capres

JAKARTA - Meski Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) Partai Golkar tidak akan memutuskan soal calon presiden, tetapi Dewan Pimpinan Pusat (DPP) tetap


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News